Waduk Gajah Mungkur terletak 6 km di selatan Kab Wonogiri Jawa Tengah. Dibangun sejak tahun 1970 dan mulai beroperasi tahun 1978. Waduk yg membendung aliran sungai Bengawan Solo ini memiliki area seluas 8800 Ha. Waduk ini berfungsi untuk pengairan, persediaan air minum, penghasil listrik dari PLTA sebesar 12.4 MegaWatt. Dan untuk membangun waduk ini pemerintah harus melakukan transmigrasi bedol desa ke Sitiung Sumatera Barat.
Melakukan perjalanan wisata itu tidak harus mahal ya kawan, kita bisa memanfaatkan destinasi wisata yg ada di sekitar kita. Bukan nilai gengsi yg kalian dapatkan, melainkan "kenangan" dalam perwujudan Sapta Pesona
#SalamPariwisata
#RakaRakiJawaTimur
#BagusDyahMagetan
#PesonaIndonesia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar