Selasa, 30 Agustus 2016

INDONESIA BEBAS SAMPAH

Kegiatan Indonesia Bebas Sampah 2020 ini dilandasi dari peristiwa longsornya "gunung" sampah di TPA Leuwigajah 21 Februari 2005 di Cilimus dan Pojok. Jenna R Jambeck dari Universitas Georgia, Juni 2015 menyatakan bahwa Indonesia sedang berada di peringkat kedua di dunia sebagai penyumbang sampah plastik ke laut.

Bersamaan dgn hal tsb dalam rangka penerapan kebijakan kantong plastik berbayar, Direktorat Pengelolaan Sampah - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mengadakan survey persepsi masyarakat dengan tujuan untuk mengetahui sikap dan pendapat serta masukan dari masyarakat terhadap kebijakan kantong plastik berbayar.

Yuk turut berpartisipasi dalam survey ini dan ajak temen kalian sebanyak-banyaknya. Setidaknya pemerintah akan menjadikan ini perhatian jika banyak yang mengisi surveynya.

http://bit.ly/20fmoli



@ibady_magetan
@magetancouple
@magetanbanget
@dpi.news
Terima kasih :)
#IndonesiaBebasSampah2020

Tidak ada komentar:

Posting Komentar